Bawang Merah Kaya Vitamin

Bawang Merah Kaya Vitamin


Bagi sebagian orng kerap menjauhi bawang merah,karena dari baunya yang tidak sedap dan bikin mata pedih. tapi beda dengan orang orang tua jaman dulu mereka mereka menganggap bawang merah mampu mengobati banyak penyakit. misalnya untuk mengobati anak kecil yang terkena demam,orng di desa lebih mempercayakan terapi pengobatan dengan mengompres anaknya dengan gerusan bawang merah.
Memang langkah itu sangat tepat dan efektif karena secara kelinis bawang merah mengandung sejumlah senyawa yang mampu mengobati beberapa penyakit.
Dan juga bawang merah mengandung zat zat kimia yang sangat banyak manfaatnya di antaranya seperti Minyak atsiri,Sikloaliin,metilaliin,dihidroaliin,Flavonglikosida,kuersentin, saponin,peptida,fitohormon,vtamin,Flavonoid,sulfur dan zat pati. untuk lebih jelas dan lengkap saya coba di kasih bagan daftar nutrisi Bawang Merah.

Kandungan Vitamin/Unsur kimia dalam
BAWANG MERAH
Kalsium
Protein
Lemak
Karbohidrat
Fiber/Lemak
Vitamin K
Thiamin {Vitamin B1}
Riboflavine {Vitamin B2}
Magnesium
Kalium {Potassium}
Copper/Tembaga
Besi
Zinc
Vitamin E
Vitamin B6
Vitamin C Asam Askorbat
Sodium
Niasin
Vitamin B12
Lemak Polyunsaturated
Mangan
Lemak Saturated
Fosfor
Lemak Monounsaturated
Energi
Air